5 Cara Menyembuhkan Asam Urat Tanpa Obat, No 5 Paling Enak!!

Menyembuhkan asam urat tanpa obat
5 Cara Menyembuhkan Asam Urat Tanpa Obat, No 5 Paling Enak!!

Saat asam urat kambuh, persendian akan memerah dan membengkak yang diikuti dengan rasa nyeri yang luar biasa. Selain menimbulkan perasaan tidak nyaman, rasa nyeri yang ditimbulkan oleh asam urat juga bisa menghambat aktivitas sehari-hari. Tak heran jika obat asam urat–baik yang berfungsi sebagai pengobatan, maupun sekadar untuk meredakan rasa nyeri–selalu laris di pasaran.

Padahal sebenarnya asam urat tidak selalu harus dilawan dengan obat, karena ada beberapa cara menyembuhkan asam urat tanpa obat yang bisa Anda coba. Berikut adalah beberapa di antaranya.

1. Minum Air Rebusan Daun Salam

Menyembuhkan asam urat tanpa obat
Seperti yang sudah kami jelaskan pada postingan tentang obat asam urat bahwa daun salam memiliki sifat diuretik yang membantu mengurangi penumpukan cairan–termasuk asam urat–dengan cara mengeluarkannya melalui urine. Daun salam juga kaya akan kandungan antioksidan seperti flavanoid dan etanol yang bermanfaat untuk mengurangi kadar asam urat. Cara mengobati asam urat dengan daun salam juga sangat mudah, Anda hanya perlu merebus 10–15 daun salam dengan 3 gelas air. Rebus sampai mendidih dan airnya hanya tersisa 1 gelas saja. Tunggu hingga dingin, lalu minum secara dua kali sehari secara rutin.  

2. Mengonsumsi Biji Seledri

menyembuhkan asam urat tanpa obat
Cara menyembuhkan asam urat tanpa obat selanjutnya adalah dengan mengonsumsi biji seledri. Sama seperti salam, biji seledri juga bersifat diuretik yang bisa membantu mengeluarkan kelebihan asam urat melalui urine. Zat lain dalam biji seledri yang tidak kalah bermanfaat untuk penyembuhan asam urat adalah luteolin dan beta selinene. Kedua zat ini berfungsi sebagai anti radang, untuk mengurangi peradangan sendi akibat asam urat. Biji seledri bisa dikonsumsi dengan cara direbus, kemudian air rebusannya diminum secara rutin.
 

3. Mengonsumsi Air Rebusan Jahe

Menyembuhkan asam Urat tanpa Obar
Air rebusan jahe juga bisa menjadi salah satu cara menyembuhkan asam urat tanpa obat. Hal ini dikarenakan, jahe–khususnya jahe merah–mengandung zat volatile dan non-volatile oil yang bermanfaat untuk menurunkan kadar asam urat. Cukup rebus dua sendok teh jahe selama kurang lebih 10 menit, lalu minum air rebusannya Caranya dengan merebus parutan jahe, lalu rendam kain lap bersih ke dalam air rebusan tersebut. Setelah dingin, gunakan untuk mengompres area yang sakit. secara rutin. Selain dikonsumsi, jahe juga bisa dijadikan sebagai obat kompres untuk area persendian yang sakit akibat asam urat.

4. Minum Banyak Air Putih

menyembuhkan asam urat tanpa minum obat
Dari kecil kita sudah diajarkan untuk memperbanyak konsumsi air putih, minimal 8 gelas per hari. Sayangnya, masih banyak yang belum sadar akan hal tersebut. Padahal air putih memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh, termasuk untuk mengatasi asam urat. Dengan meningkatkan konsumsi air putih, ginjal akan meningkatkan produksi urine yang bisa membantu mengeluarkan kadar asam urat berlebih dari dalam tubuh.

5. Minum Susu Etawanesia

cara menyembuhkan asam urat tanpa obat dengan susu etawanesia
Jika Anda ingin menyembuhkan asam urat tanpa obat dan dengan cara yang enak, anda bisa mencoba susu kambing etawa dari Etawanesia. Berbeda dengan susu kambing etawa lainnya, susu dari Etawanesia memiliki rasa yang jauh lebih enak. Tidak bau amis atau bau kambing. Sehingga proses pengobatan asam urat bisa jauh lebih menyenangkan.
Khasiatnya? Jangan ditanya. Susu etawanesia terbukti berkhasiat untuk menurunkan kadar asam urat. Karena selain mengandung susu kambing etawa murni, susu etawanesia juga diperkaya dengan ekstrak daun kelor yang bermanfaat untuk menyembuhkan asam urat.

Tinggalkan Balasan

Alamat email anda tidak akan dipublikasikan. Required fields are marked *